Parlemen

Sekwan DPRD Batam Gelar Pertemuan Dengan Ketua KPU Batam Bahas Terkait Pelantikan dan Pelaksanaan Pilkada

IndependenNews.com | Batam – Dikutip dari laman resmi DPRD Kota Batam, Sekretaris DPRD Kota Batam Ridwan Afandi SSTP MEng mengadakan pertemuan dengan Ketua KPU Kota Batam  Mawardi SE, turut hadir mendampingi Ketua DPRD Kota Batam Nuryanto SH MH, selain itu hadir  Anggota DPRD Budi Mardiyanto. Jumat,  2 Agustus 2024, Selain itu, Komisier KPU yang turut hadir, […]

DPRD Batam Terima Kunjungan Study Banding Anggota DPRD Cilacap

IndependenNews.com | Batam – Kunjungan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Cilacap Provinsi Jawa Tengah ke Kota Batam dalam rangka melakukan studi perbandingan dengan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Batam, Selasa (30/7/24)  Para anggota DPRD Cilacap ini diterima oleh Anggota Komisi I DPRD Kota Batam Tan Atie, didampingi oleh sejumlah anggota staf, pada kunjungan tersebut Anggota DPRD […]

Paripurna Penyampaian Nota Keuangan dan Ranperda Perubahan APBD 2024

IndependenNews.com | Tanjungpinang – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kepulauan Riau menggelar Rapat Paripurna ke-31 Masa Sidang Ke-2 Tahun Anggaran 2024 bertempat di Ruang Balairung Wan Seri Beni Pusat Perkantoran Gubernur Provinsi Kepulauan Riau, Pulau Dompak, Senin, (29/07/2024). Paripurna tersebut dengan agenda Penyampaian Nota Keuangan dan Rancangan Peraturan Daerah tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan […]

DPRD Batam Gelar Paripurna Penetapan APBD Perubahan 2024 Rp3,831 Trilyun

IndependenNews.com | Batam – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Batam menetapkan Peraturan Daerah (Perda) APBD Perubahan Tahun Anggaran 2024 dalam rapat paripurna. APBD-P yang ditetapkan tersebut meningkat sebesar Rp 3,831 trilyun mengalami peningkatan dari APBD murni tahun 2024, nilainya meningkat sebesar Rp 295,5 milyar. Rapat paripurna dipimpin oleh Wakil Ketua I DPRD Muhammad Kamaludin dan Wakil Ketua […]

Ketua MPR RI Bamsoet Terima Aspirasi Evaluasi Sistem Pemilu dan Demokrasi

IndependenNews.com | JAKARTA – Ketua MPR RI dan Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo menyampaikan diskusi hangat pimpinan MPR RI dengan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono terkait agenda kebangsaan ke depan termasuk sistem politik dan kondisi demokrasi. Perlu evaluasi dan koreksi sepanjang untuk memperbaiki masa depan Indonesia. Termasuk, apakah kehidupan demokrasi Indonesia […]

Gelar Apel, Zulkifli Aman sampaikan Arahan Sekwan Ridwan Afandi

IndependenNews.com | Batam – Sebagaimana terlihat pada Senin (15/07/2024) pagi, para pejabat dan staf di lingkungan Sekretariat DPRD (Setwan) Kota Batam melakukan apel pagi setiap Senin. Kepala Bagian Umum Zulkifli Aman, mewakili Sekretaris Dewan Ridwan Afandi, bertindak sebagai pembina apel pagi itu. Apel pagi yang diadakan di halaman belakang gedung DPRD dihadiri oleh sejumlah pejabat eselon, […]

DPRD Batam Panggil PLN Batam Terkait Kenaikan Tarif Listrik

IndependenNews.com | Batam – Merespon rencana PT PLN Batam untuk menaikkan tarif listrik. DPRD Kota Batam menggelar rapat dengar pendapat umum (RDPU) yang diadakan Jumat (12/07/2024) pagi, pihak PLN diminta untuk menjelaskan informasi tersebut. RDPU  dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Kota Batam Nuryanto dan didampingi oleh Wakil Ketua III Ahmad Surya yang dihadiri banyak kalangan Dewan.  Ada […]

Optimalkan Pendapatan Daerah, Ketua DPRD Batam Dorong Masyarakat Pakai Sttiker Parkir Berlangganan

IndependenNews.com | Batam – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Batam berkomitmen untuk mengoptimalkan pengelolaan parkir. Mereka menunjukkan hal ini dengan membeli stiker parkir tahunan yang disediakan oleh Dinas Perhubungan (Dishub) di konter yang tersedia di Gedung DPRD. Di ruangan depan, di tepi tangga menuju lantai dua, terlihat sejumlah anggota Dewan bergantian mendatangi konter stiker […]

DPRD Banyuwangi Gelar Rapat Paripurna Bahas RPJPD 2025-2045

Independennews.com | Banyuwangi – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Banyuwangi kembali menggelar rapat paripurna dengan agenda penyampaian penjelasan Bupati terhadap Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD terhadap pengajuan Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Banyuwangi 2025-2045. Rapat paripurna dipimpin Wakil Ketua DPRD Banyuwangi H. M. Ali Mahrus didampingi pimpinan dewan yang lain Michael […]

Walikota Batam Serahkan Usulan KUA/PPAS Perubahan APBD 2024 ke DPRD Batam

IndependenNews.com | Batam – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Batam menerima pengajuan Rancangan Perubahan KUA/PPAS APBD Kota Batam Tahun Anggaran 2024 dari Walikota Batam Muhammad Rudi dalam Rapat Paripurna, Rabu (3/07/2024) siang. Wakil Ketua I dan Wakil Ketua II DPRD Batam, Muhammad Kamaludin dan Muhammad Yunus Muda memimpin rapat paripurna tersebut. Walikota Muhammad Rudi […]

More posts